Lyrics
dulu aku kau sayang
dulu aku sang juara
yang selalu engkau cinta
kini roda telah berputar
kini aku kau hina
kini aku kau buang
jauh dari hidupmu
kini aku sengsara
roda memang telah berputar
mana janji manismu
mencintaiku sampai mati
kini engkau pun pergi
saat ku terpuruk sendiri
akulah sang mantan
akulah sang mantan
sakit teriris sepi
ketika cinta telah pergi
akulah sang mantan
akulah sang mantan
mana janji manismu
setia sampai aku mati
kini engkau pun pergi
saat ku jatuh dan sendiri
mana janji manismu
mencintaiku sampai mati
kini engkau pun pergi
saat ku terpuruk sendiri
akulah sang mantan
akulah sang mantan
akulah sang mantan
akulah sang mantan
mana janji-janjimu
Music Video
About
Artist Nidji
Added 1 month ago
More from Nidji
Popular Now
Tung tung tung sahur (English Translation)
Genius English Translations • 5,749 views
Sherine - Batmana Ansak (English Translation)
Genius English Translations • 1,377 views
Pikiran yang Matang
Perunggu • 1,219 views
Saja Boys - Soda Pop (Romanized)
Genius Romanizations • 1,005 views
AKUGETSU - Mi Vida Loca (VIVINOS - ALNST Sub : Till Part.1)
Genius English Translations • 1,004 views