Lyrics
Menghiasi dinding cintaku
Yang menyiksa batinku
Apa, adakah menjadi kenyataan
Dirimu dan diriku menyatu
Dalam mahligai cinta
Atau hanya sebatas khayalan
Keana terlalu besarnya cintaku
Apa engkau tak ada merasakan
Beban cinta yang melanda di hatiku
Entah bagaimana caranya
Mengungkapkan rasa ini
Atau memang mungkin kau tak ada rasa
Dan hanya menganggap teman biasa
Apa, adalah menjadi kenyataan
Dirimu dan diriku menyatu
Dalam mahligai cinta
Atau hanya sebatas khayalan
Keana terlalu besarnya cintaku
Apa engkau tak ada merasakan
Beban cinta yang melanda di hatiku
Entah bagaimana caranya
Mengungkapkan rasa ini
Atau memang mungkin kau tak ada rasa
Dan hanya menganggap teman biasa
Entah bagaimana caranya
Mengungkapkan rasa ini
Atau memang mungkin kau tak ada rasa
Dan hanya menganggap teman biasa
Dan hanya menganggap teman biasa
Music Video
About
Artist Thomas Arya
Added 1 month ago
More from Thomas Arya
Popular Now
Tung tung tung sahur (English Translation)
Genius English Translations • 5,749 views
Sherine - Batmana Ansak (English Translation)
Genius English Translations • 1,375 views
Pikiran yang Matang
Perunggu • 1,219 views
Saja Boys - Soda Pop (Romanized)
Genius Romanizations • 1,005 views
AKUGETSU - Mi Vida Loca (VIVINOS - ALNST Sub : Till Part.1)
Genius English Translations • 1,000 views