Album Cover Dia (Tak Lebih Dariku)

Dia (Tak Lebih Dariku)

Rockie

3

Pernah... Ku berfikir dan ku...

Pernah... Coba tuk lepaskan...

Pernah... Ingin ku akhiri

Kisah dengan mu

*

Tapi... Tak mudah bagiku...

Tapi... Bodoh bila aku...

Tapi... Kau coba berikan

Hati untuknya...

Bridge :

Dia... Yang datang padamu...

Dia... Tak lebih dariku...

Dia... Coba rebut dirimu tuk dirinya...

Chorus :

Jangan... Kau coba tuk memilih dia...

Aku tak bisa menerima kau

Beri hati untuknya...

Memang ku tak bisa seperti dia...

Tapi aku miliki cinta yang indah...

Back to *