Album Cover Live Forever dan Terjemahan

Live Forever dan Terjemahan

Pamungkas

7

I may be naive

Mungkin aku naif

Too green to have a say

Terlalu muda untuk berbicara

I may be foolish

Mungkin aku bodoh

Too innocent, too raw

Terlalu polos dan apa adanya

But I roam enough to understand

Tapi aku cukup berpengalaman untuk mengerti

I only can be what I am

Aku hanya mampu menjadi diriku sendiri

And I'm a dreamer by default

Dan aku dilahirkan menjadi seorang pemimpi

And I liked it

Dan aku menyukainya

Let me?live?forever

Biarkan aku hidup selamanya

Let?me live forever

Biarkan aku hidup selamanya

To see things?I can't see

Untuk melihat semua hal yang tak bisa kulihat

To be what I'll never be

Untuk jadi sesuatu yang takkan pernah kuperankan

I wanna live forever

Aku ingin hidup selamanya

I may be too old

Mungkin aku terlalu tua

Too late, too smart to talk

Sudah terlambat dan terlalu bijak untuk berbicara

I may be too broken

Mungkin aku terlalu kasar

Way too damaged to pretend

Terlalu sulit untuk berpura-pura

That I am able to understand

Bahwa aku bisa mengerti

You only can teach what you preach

Kau yang hanya bisa mengajarkan apa yang kau yakini

Well I'm a thinker by designed

Aku dibentuk menjadi seorang pemikir

And I liked it

Dan aku menyukainya

The bluest of a moon

Birunya rembulan

The greyest of the sky

Menyelimuti cakrawala

No, I don't ever wanna die

Aku tak ingin mati

I just wanna breathe

Aku hanya ingin bernapas

I just wanna live today and tomorrow

Aku hanya ingin hidup untuk hari ini dan esok hari

Let me?live?forever

Biarkan aku hidup selamanya

I wanna live forever

Aku ingin hidup selamanya

To see things?I can't see

Untuk melihat semua hal yang tak bisa kulihat

To be what I'll never be

Untuk jadi sesuatu yang takkan pernah kuperankan

I wanna live forever

Aku ingin hidup selamanya

I wanna breathe forever

Aku ingin bernapas selamanya

And I think you're like me

Dan kurasa kau sama seperti diriku

We see things they'll never see

Kita melihat hal-hal tak pernah dilihat mereka

We're gonna live forever

Kita akan hidup selamanya

I wanna live forever

Aku ingin hidup selamanya

Let me?live?forever

Biarkan aku hidup selamanya

I wanna live forever

Aku ingin hidup selamanya

To see things?I can't see

Untuk melihat semua hal yang tak bisa kulihat

To be what I'll never be

Untuk jadi sesuatu yang takkan pernah kuperankan

I wanna live forever

Aku ingin hidup selamanya

Forever

Selamanya