Album Cover Terkubur Cinta

Terkubur Cinta

Ine Sinthya

10

Tiada hujan tiada angin

tapi tubuh ku terasa dingin

Terangnya bulan tiada kulihat

Gelapnya hati semakin jadi

Sejak kepergian dia

Hidupku terasa hampa

Sejak kehilangan dia

Mati pun aku terima

Tiada hujan tiada angin

tapi tubuhku terasa dingin

Seribu kumbang tawarkan cinta

Namun tak mampu aku terima

Masa yang indah selalu menjelma

Disaat aku hidup bersama

Hatiku ..... Jiwaku ...........

Mati sudah terkubur cintaku

Tiada hujan tiada angin

tapi tubuhku terasa dingin