Album Cover Hi, selamat pagiii

Hi, selamat pagiii

Sal Priadi

6

[Verse 1]

Aaa, bagaimana tidurmu?

Sudah cukupkah itu?

Nyenyakkah kau di malam tadi?

Aaa, selamat pagi

Apa kau siap untuk jalani hari

Di Jogja ini?

Kita 'kan jalan-jalan dan jatuh cinta

Sekali lagi pada kota ini

Aaa, sudahkah kamu makan?

Kalau belum, ayo kita cari

Sarapan di tengah kota

[Chorus]

Sarapan apa enaknya?

Aku juga enggak tahu

Kita mungkin akan makan berat

Atau ringan-ringan saja

Atau yang manis-manis saja

Atau kita hanya tiduran lagi saja

[Instrumental Break]

[Verse 2]

Aaa, bagaimana harimu?

Bahagiakah kamu ada di sini sama aku?

(Aaa) Apa ada yang lucu?

Dengarkah suara itu? Suara dari perut aku

[Chorus]

Sarapan apa enaknya?

Aku juga enggak tahu

Kita mungkin akan makan berat

Atau ringan-ringan saja

Atau yang manis-manis saja

Atau kita hanya tiduran saja

[Outro]

Pagi yang mendung

Tiduran lagi

Gesek-gesekan kaki

Pagi yang mendung

Tiduran lagi

Sayang-sayangan terus

Atau kita hanya tiduran saja